<p>Jumat, 05 September 2025, Telah dilaksanakannya kegiatan perayaan Hari Ulang Tahun  Sekaa Teruna Duta Dharma Santhi yang ke-51 yang juga diisi dengan pergantian kepengurusan dan juga perayaan hari ulang tahun Lansia Santi Karya Anyar Sari yang ke-8.</p> <p>Perayaan Hut Sekaa Teruna dan Lansia ini dihadiri oleh Bapak Sekretaris Camat Mengwi, dan juga  Bapak Sekretaris Desa Sembung.</p> <p>Acara berlangsung dengan meriah diisi dengan dance dari berbagai kalangan mulai dari anak anak, pkk hingga lansiaa.</p> <p>Semogaa kepengurusan baru dari Sekaa Teruna Duta Dharma Santhi  dan menjalankan tugas dengan baik dan juga untuk lansia banjar anyar juga tetap ceria dan juga kompak</p>
Perayaan HUT ST Duta Dharma Santhi dan Lanisa Santi Karya Anyar Sari Banjar Anyar
29 Sep 2025