<p>Sabtu,24 Januari 2026</p> <p>Kegiatan Pembukaan Kejuaraan Sembung Cup III Usia Dini Cabang Olahraga Cricket dilaksanakan di Lapangan Umum Desa Sembung, Acara pembukaan dihadiri oleh Sekretaris Desa Sembung.Dalam kesempatan tersebut Bapak Sekretaris Desa menyampaikan apresiasinya atas terselenggaranya kejuaran ini sebagai wadah pembinaan dan pengembangan minat serta bakat olahraga Crikket sejak usia dini,sekaligus menanamkan nilai sportivitas dan kebersamaan antar peserta.</p> <p>Kejuaraan Sembung Cup III Usia Dini diharapkan dapat menjadi ajang positif bagi generasi muda untuk berprestasi serta mempererat kebersamaan di lingkungan Desa Sembung.</p>
Pembukaan Kejuaraan Sembung Cup III Usia Dini Cabang Olahraga Cricket
26 Jan 2026